Rabu, 22 Juli 2015









Kesempatan Beasiswa dan Binaan
Bank Indonesia Wilayah Kepri 
bersama BPES

Lets Join :
PROGRAM WIRAUSAHA BANK INDONESIA (WUBI) 
PROVINSI KEPULAUAN RIAU 2015

Syarat Pendaftaran dengan Kriteria Peserta sebagai berikut :
  1. Berdomisili di Kota Batam.
  2. Diutamakan wirausaha skala UMKM yang memproduksi komoditas sektor agribisnis (memberikan nilai tambah) dan/atau berorientasi ekspor (wirausaha yang sudah melakukan ekspor atau komoditasnya berpotensi untuk diekspor atau memproduksi barang subtitusi impor).
  3. Usaha yang dijalankan telah dikelola minimal 2 tahun.
  4. Diutamakan wirausaha yang memiliki pengembangan produk sendiri bukan pedagang yang hanya menjual barang jadi tanpa proses pembuatan.
  5. Diutamakan memiliki legalitas/izin usaha.
  6. Menyampaikan rencana pengembangan usaha (business plan)
  7. Membutuhkan pendampingan usaha.
  8. Berkomitmen mengikuti keseluruhan program.
  9. Diutamakan belum pernah mendapatkan pendampingan/fasilitasi wirausaha dari instansi lain
  10. Para calon kandidat wirausaha harus memiliki ciri-ciri dan sifat-sifat antara lain : memiliki rasa percaya diri, berorientasikan pada tugas dan hasil,berani mengambil risiko, memiliki jiwa kepemimpinan, keorisinilan (memiliki inovasi, kreativitas tinggi, fleksibel, serba bisa dan memiliki jaringan bisnis yang luas), berorientasi masa depan, jujur dan tekun.
  11. Dalam kesehariannya para kandidat memiliki sikap antara lain : disiplin, komitmen tinggi, jujur, kreatif, inovatif, mandiri, realistis, etos kerja dan bertanggungjawab, mandiri atau tidak tergantung pada orang lain, selalu mencari peluang. 
  12. Siap mengikuti proses seleksi yang dilaksanakan oleh panitia.
  13. Hanya peserta yang lolos seleksi yang berhak mendapatkan program ini.

MANFAAT YANG DIDAPATKAN : 

1. Pelatihan dan Pendampingan Wirausaha Gratis
2. Pelatihan dan Pembinaan oleh Bank Indonesia - BPES

Note :
Lengkapi dengan rencana pengembangan bisnis dalam bentuk Bisnis Plan.
Untuk Formulir bisa anda dapatkan di : www.b-niaga.com atau www.batampos.co.id dan 
Facebook Batam Pos Entrepreneurschool Kirim ke email kami di  bpes.online@yahoo.com


Untuk Informasi Hubungi : 
Graha Pena Lt.9 

Batam Pos Entrepreneurschool

Telp. 0778 460 755

BPES Care 0819 9082 6989 

dengan waktu selambat-lambatnya 
1 Agustus 2015


Tidak ada komentar:

Posting Komentar